PENGARUH PELATIHAN, MOTIVASI KERJA DAN KOMPETENSI TERHADAP KINERJA PERSONEL DI MAKOSEK HANUDNAS I.

Ahmad Saluy - Universitas Mercubuana , & Universitas Mercu Buana , &
Tersia Musanti - Universitas Mercu Buana
Bambang Mulyana - Universitas Mercu Buana

Abstract


Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah ada pengaruh antara pelatihan terhadap kinerja personel, apakah ada pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja personel, apakah ada pengaruh kompetensi terhadap kinerja personel dan apakah ada pengaruh pelatihan, motivasi kerja dan kompetensi secara bersama-sama terhadap kinerja personel. Adapun yang menjadi objek penelitan pada penelitian ini adalah para Personel Militer /TNI di Makosek Hanudnas I yang berjumlah 184 orang. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah pelatihan, motivasi kerja, kompetensi dan kinerja personel, variabel pelatihan dinotasikan sebagai variabel X1, variabel motivasi kerja dinotasikan sebagai variabel X2, variabel kompetensi dinotasikan sebagai variabel X3, sedangkan variabel kinerja personel dinotasikan sebagai variabel Y. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara pelatihan terhadap kinerja personel, terdapat pengaruh antara motivasi kerja terhadap kinerja personel, terdapat pengaruh antara Kompetensi terhadap kinerja personel dan terdapat pengaruh antara pelatihan, motivasi kerja dan kompetensi secara bersama-sama terhadap kinerja Personel Militer/TNI di Makosek Hanudnas I.

This research is conducted to find out the influence of training to personnel performance, the influence of work motivation to personnel performance, the influence of competence to personnel performance and the influence of training, work motivation and competence altogether to personnel performance. The subjects of this research are 184 employees of Makosek Hanudnas I.Variable used in this research are training, work motivation, competence and employees performance. Training is noted as X1 variable; work motivation as X2 variable; and competence as X3 variable, while employees performance is noted as Y variable. The data obtained from the research was analysed using multiple linier regression. The result showed that there are influences of training to personnel performance, influences of work motivation to personnel performance, influences of competence to personnel performance and influences of training, work motivation and competence altogether to personnel performance at Makosek Hanudnas I.

Keywords


training; work motivation; competence; personnel performance

References


Arikunto, S. 2012. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Chapman, A. 2006. Peter, J. Paul & Olson, C. Jerry. 2005. Consumer Behaviour & Marketing Strategy. McGraw-Hill Companies, Inc., 1221 Avenue of the Americas, New York, NY

Depdiknas, 2008, “Kamus Besar Bahasa Indonesiaâ€, Gramedia Pustaka Indonesia.

Dessler, Gary, 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Indeks.

Dessler, Gary. 2003. Human Resource Management Tenth Edition. New Jersey: Prentice Hall

Efendi Hariandja, Marihot Tua.2002. Manajemen Sumber Daya Manusia (Pengadaan, Pengembangan, Kompensasi, Peningkatan Pegawai), Jakarta: Gramedia.

Fahmi, Irham. 2010. “Manajemen Kinerja Teori dan Aplikasiâ€, Bandung : Alfabeta.

Gaol, CHR. Jimmy L, 2014. A to Z Human Capital (Manajemen Sumber Daya Manusia) Konsep, Teori, dan Pengembangan dalam Konteks Organisasi Publik dan Bisnis, PT. Gramedia Widiasarana, Jakarta.

Ghozali, Imam. (2011). Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program SPSS. Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.

Green, Lawrence W., Marchel W Kreuter. 2005. Health Promoting Planning an educational and environmental aproach. Second Edition. Mayfield Publishing Company: Mountain View.

Gujarati, Damodar. (Elmasari, 2010). Dasar-Dasar Ekonometrika. Jakarta: Erlangga.

Handoko TH,. 2001. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Edisi 2. Yogyakarta: BPFE

Hasibuan, Malayu S.P., 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara, Jakarta.

Hasibuan, Malayu S.P, 2006. Manajemen Dasar, Pengertian, dan Masalah,Edisi Revisi, Bumi Aksara:Jakarta Husaini, Usman. 2010. Manajemen: teori,praktik dan riset pendidikan Edisi 3, Cetakan 1.Jakarta: Bumi Aksara.

Husein Umar. 2005. Evaluasi Kinerja Perusahaan. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama

Lembaga Administrasi Negara (LAN) RI. 2008. Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP), Pengukuran Kinerja Instansi Pemerintah: Modul Sosialisasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Istitut Pemerintah. Lembaga Administrasi Negar (LAN) RI.

Mahmudi. 2007. Manajemen Kinerja Sektor Publik, UPP STIM YKPN, Yogyakarta.

Malhotra, N.K., 2009. Riset Pemasaran, Edisi keempat, Jilid 1, PT Indeks, Jakarta.

Mangkuprawira Syafri, 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik. Ghalia Indonesia, Jakarta.

Mathis, dan Jackson, 2002. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi pertama, Cetakan Pertama, Yogyakarta : Salemba Empat.

Mitchell dalam Sedarmayanti (2005). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Bandung : CV. Mandar Maju.

Ngalim, Purwanto, 2006. Psikologi Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Nugroho B.A. 2005. Strategi Jitu Memilih Metode Statistik Penelitian dengan SPSS. Yogyakarta: Penerbit ANDI

Palan, R. 2008. Competency Management. Cetakan kedua. PPM, Jakarta Pusat

Priyatno, Dwi, 2008. Mandiri Belajar SPSS untuk Analisis Data dan Uji Statistik, Edisi Pertama, Mediakom, Jakarta

Ronny Kountur,D.M.S., (2005). Metode Penelitian Untuk Penulisan skripsi dan Tesis. Cetakan ketiga. PPM. Jakarta.

Sedarmayanti. 2011. Tata Kerja dan Produktivitas Kerja : Suatu Tinjauan Dari Aspek Ergonomi Atau Kaitan Antara Manusia Dengan Lingkungan Kerjanya. Cetakan Ketiga. Bandung: Mandar Maju

Siagian P. Sondang. 2008. Manajemen SDM. Cet 16. Jakarta : Bumi Aksara.

Siagian P. Sondang. 2004. Kiat Meningkatkan Produktivitas Kerja. Jakarta : Rineka Cipta.

Siagian P. Sondang. 2002. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Simanjuntak, Payaman J. 2005. Manajemen dan Evaluasi Kinerja. Jakarta: FE UI.

Singarimbun, Masri.2006. Metode Penelitian Survay .LP3ES: Jakarta.

Stoner, J.A.F., Freeman, R.E., dan Gilbert, D.R. 1992. Management Edisi ke-13. New Jersey : Prentice Hall

Sudarmanto, R.Gunawan. (2005). Analisis Regresi Linear Ganda dengan SPSS. Graha Ilmu. Yogyakarta.

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta

Suryabrata, Sumadi. 2005. Pengembangan Alat Ukur Psikologis. Yogyakarta: Andi.

Sutrisno, Edy. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana.

Tika, Pabundu, 2006. Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Perusahaan, Bumi Aksara, Jakarta.

Veithzal Rivai. & Sagala Jauvani. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan (2th ed) Jakarta : Rajawali Pers

Veithzal Rivai. (2005). Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi, PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta.

Veithzal Rivai. 2004. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan : Dari Teori Ke Praktik. PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta.

Wibowo. 2009. Manajemen Kinerja. Jakarta : Rajawali Pres

Wirawan. 2009. Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia Teori Aplikasi dan Penelitian. Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.34149/jmbr.v16i1.151

Citation Format:


Indexing

JMBR Editorial Office: PPM School of Management, Jl. Menteng Raya 9-19 Jakarta 10340 Phone: 021-2300313 ext 2354

View My Stats

License

JMBR is using CC BY License

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.